Nih helm retro bogo helmnya anak muda jaman sekarang. Helm bogo termasuk helm modern lho, karena designnya yang futuristic serta unik maka wajar saja banyak yang menyukainya. Takut ketilang? Tenang karena helm yang satu ini sudah berstandart keamanan SNI, cocok dipakai anak muda masa kini. Tak ada salahnya untuk coba memakai helm bogo retro yang classic gayanya trendy model, banyak yang berpendapat bahwa helm yang begini bentuknya lucu, unik, dan terkesan simpel guys bagaimana pendapat anda tentangnya?
Helm bogo retro sendiri memiliki jenis yang banyak sekali. Ada helm retro bogo warna hitam merah, coklat, hitam list putih, hijau army, klasik, dan masih banyak lagi jenis-jenis helm retro bogo lainnya yang harganya sama-sama terjangkau. Nih sudah kami pilihkan 3 helm retro yang paling disukai, dicari, dan dipilih oleh para scooterist khususnya di Indonesia. Apa saja itu, yuk simak saja info singkat dibawah ini.
Berikut 3 jenis helm retro
1. Helm vespa bogo
Helm vespa bogo cukup populer lho, bentuknya yang seperti tempurung bulat dan pada bagian mika depannya cembung tersebut merupakan salah satu ciri khasnya. Warnanya memiliki nuansa retro maka tak salah bila disebut sebagai helm retro. Ada yang dilapisi kulit asli namun ada pula yang imitasi, tapi tetap keren kok.
2. Helm vespa pilot
Pernah tau helm yang dipakai oleh para pilot, helm yang satu ini persis sekali dengan helm pilot yang menerbangkan pesawat tempurnya. Selain terlihat klasik tapi helm yang satu ini tetap modern kok. Oh ya untuk bentuk muka helmnya dirancang seperti kacamata yang besar ukurannya namun simpel dan terlihat stylist abiesss.
3. Helm vespa tentara
Hlm vespa tentara dirancang seperti helm yang dipakai oleh para prajurit/mungkin memang benar-benar terispirasi oleh prajurit dan pilot yang menerbangkan pesawat kecil ahh soal itu tak jadi masalahnya karena kami jamin anda pun akan menyukai helm tersebut meski bentuknya unik seperti itu. Sederhana bentuknya seperti batok yang ukurannya setengah bulat, terdapat tutup telinga dikedua sisinya, dan kacamata yang bertali terpasang diatas kacamatanya tersebut.
Dari ketiga helm retro yang telah kami simpulkan tadi mana yang sudah atau ingin anda miliki saat ini? Cukup keren untuk segera dilupakan begitu saja, kalau ingin memilikinya sudah ada di toko-toko. Biasanya setiap tahunnya juga selalu ada saja model terbaru dari helm retro jangan khawatir ketinggalan zaman. Siapa sih yang tak ingin memilikinya? Sebelum membeli pastikan bahwa warna helmnya sesuai dengan warna motornya jadi biar lebih klop lagi hehe. Helmnya para remaja modern helm retro bogo pilihannya.